Berita Mancanegara
Larangan Menggunakan Ponsel di Sekolah Selandia Baru Berlaku
Larangan menggunakan ponsel di sekolahSelandia Baru mulai berlaku 2024, hal ini disebabkan menurunnya tingkat melek huruf. Aturan tersebut disampaikan oleh Perdana Menteri baru, Christopher Luxon ketika mengunjungi beberapa sekolah. Luxon sendiri baru pekan ini dilantik sebagai PM baru setelah menang Read more…